Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2021

S O P PTMT di SDN 066 Halimun

Pendahuluan Menindaklanjuti ditetapkannya Surat Keputusan Bersama Menteri Pendidikan dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan, dan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 03/KB/2020, Nomor 612 Tahun 2020, Nomor HK.01.08/Menkes/502/ 2020, Nomor 119/4536/SJ Tahun 2020 MOR 119/4536/SJ Tentang Perubahan Atas Keputusan Bersama Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan, Menteri Agama, Menteri Kesehatan, Dan Menteri Dalam Negeri Nomor 01/Kb/2020, Nomor 516 Tahun 2020, Nomor Hk.03.01/Menkes/363/2020, Nomor 440-882 Tahun 2020 Tentang Panduan Penyelenggaraan Pembelajaran Di Masa Pandemi Coronavirus Disease 2019 (Covid-19) Protokol Kesehatan Untuk Guru dan Tenaga Kependidikan 1. Selalu mengenakan masker/ face shield (pelindung wajah) 2. Selalu menjaga jarak, tidak berkerumun, dan tidak bersentuhan 3. Membiasakan cuci tangan dengan air mengalir dan sabun atau hand sanitizer setelah memegang          sesuatu 4. Melaporkan kepada tim satgas kesehatan jika merasa...